WORKSHOP & SEMINAR

workshop olahan jamur bersama rumaJamur

 

brosur pelatihan kuliner jamur mushroom cooking class 2019

Jamur  sudah menjadi sumber pangan sehat  yang semakin dikenal masyarakat baik di kota maupun desa. Informasi yang semakin mudah diperoleh dari beragam media mampu menggerakkan masyarakat untuk semakin cerdas dalam memilah  produk makanan yang aman dan sehat. Jamur termasuk makanan yang  dikenal lezat dan bergizi tinggi dan menjadi makanan khusus para Raja dan Bangsawan dahulu.

Saat ini produk jamur segar maupun kering sudah sangat mudah ditemui baik di pasar pasar tradisional maupun supermarket. Dengan harga yang terjangkau Anda dapat memberikan asupan terbaik untuk keluarga dengan beragam variasi olahan jamur.

rumaJamur dengan pengalaman selama 5 tahun di bidang olahan jamur, ingin membagi pengalaman ini kepada Anda yang memiliki hobi kuliner ataupun berniat menekuni bisnis olahan  jamur melalui kegiatan workshop yang diselenggarakan setiap sabtu dan minggu pukul 10.00 – 17.00. Dalam workshop ini, rekan-rekan tidak hanya belajar teknis memasak beragam variasi olahan jamur tetapi juga akan memperoleh berbagai informasi tambahan mengenai analisis usaha, model usaha yang bisa dijalankan, serta pendampingan usaha dari rumaJamur.

Bagi Rekan rekan yang akan mengikuti workshop, bisa melakukan registrasi via sms ke  081210654449 / 085703071671 

dengan format :

Workshop Olahan Jamur

Nama :…………..

Alamat : ……………

tanggal pelatihan : ……………

 

Investasi  Rp. 750.000 / orang, Pembayaran via transfer paling lambat H-3 ke

Bank Syariah Mandiri  7130017465 a.n. rial aditya  /

BNI Syariah 0830344561 a.n. rial aditya

Bagi Sahabat rumaJamur yang membutuhkan informasi lebih lengkap bisa menghubungi 081210654449 / 085703071671  atau berkunjung ke  rumaJamur Farm, Jalan Ciloa, Desa Pasirhalang, Cisarua Bandung Barat.

WORKSHOP & SEMINAR

WORKSHOP II. Pembuatan Bibit dan Budidaya Jamur

brosur pelatihan bibit jamur dan budidaya jamur training workshop 2019 rumajamur

WORKSHOP II. Pembuatan Bibit dan Budidaya Jamur

Jadwal Pelatihan pembuatan bibit dan budidaya jamur Reguler 2019 bersama rumaJamur Farm diselenggarakan setiap hari Sabtu/Minggu pukul 09.30 – 17.00 bertempat di Desa Pasirhalang, Kecamatan Cisarua Bandung Barat.

Investasi :

Reguler Rp. 600.000 / orang

Privat Rp. 750.000 / orang

Pembayaran H-3  via transfer ke

Bank Syariah Mandiri  7130017465 a.n. rial aditya /

BNI Syariah 0830344561 a.n. rial aditya

Untuk registrasi, Sms / WA ke 081210654449 / 085703071671  dengan format :

Workshop 2

Nama :…………..

Alamat : ……………

tanggal pelatihan : ……………

Bagi sahabat sahabat yang membutuhkan informasi lebih lengkap bisa menghubungi  081210654449 / 085703071671 .

Start Growing Your Own Mushroom

 

INFO KERJASAMA

Franchise Makanan 2018 Kuliner Jamur

franchise makanan 2017 brosur franchise jamur kuliner jamur katsu jamur

Franchise Makanan 2018

             Franchise makanan. Kebutuhan dan kesadaran masyarakat atas pola hidup serta makanan yang sehat  saat ini terus meningkat ditengah segala macam kesibukan dan hiruk pikuk kehidupan terutama daerah perkotaan. Maraknya pemberitaan mengenai  makanan cepat saji yang tidak sehat serta jajanan makanan yang diolah  dengan cara kurang layak menuntut masyarakat untuk  berhati hati dan semakin pandai dalam  memilah produk makanan yang aman dan sehat.  Jamur dengan segala kelebihannya menawarkan solusi yang tepat. Diolah dalam bentuk makanan cepat saji namun lezat dan  menyehatkan, hal ini menawarkan pilihan baru yang sangat layak untuk diperkenalkan kepada masyarakat. Info selengkapnya