INFO PRODUK

Cara Membuat Teh Jamur Kombucha

Cara membuat teh jamur kombucha

Cara membuat teh jamur kombucha. Minuman teh kombucha dapat  dibuat dari sepotong membran jamur teh atau beberapa sendok larutan kombucha atau gabungan keduanya. Bila disimpan di tempat yang sesuai dan diberi media tumbuh berupa teh manis, minuman sehat dan segar ini akan berkembang dengan sendirinya.

Kombucha In Jar teh jamur kombucha rumajamur
https://www.homebrewing.org/How-To-Brew-Kombucha_ep_96-1.html

Bahan :

    • 250 gram gula pasir
    • 2 lt air putih
    • 4 sendok teh hijau/hitam,  bisa juga menggunakan teh  celup
    • bibit Kombucha

SELENGKAPNYA

INFO PRODUK

Mushroom Growing Kit Media Tumbuh Jamur

Assalamu’alaikum Wr.Wb.,

mushroom growing kit mushroom cup media tanam jamur dalam kemasan topless media budidaya jamur rumajamur

Sahabat rumaJamur, kali ini saya dapet kiriman foto dari Ibu Dewi.  Orderan mushroom growing kit yang tadinya polos, setelah di permak jadi cakep beut. Mushroom kit ini bisa dipake buat souvenir nikahan, hari lahir, atau buat hiasan di meja ruang tamu atau cafe.
Selengkapnya

PANDUAN UNTUK PEMULA

MENJELAJAHI DUNIA JAMUR

Sahabat rumaJamur, artikel mengenai dunia perjamuran  di bawah ini tentu tidak dimaksudkan untuk dijadikan bahan referensi ilmiah ataupun sejenisnya melainkan hanya  ulasan umum untuk memperkenalkan kepada Sahabat sahabat, organisme seperti  apa  jamur ini.  Artikel selengkapnya

PANDUAN UNTUK PEMULA

Kegiatan Rutin Panen Jamur : galeri

Kegiatan rutin panen jamur di rumaJamur Cisarua Bandung Barat

 

rumah jamur usaha jamur bandung mushroom cultivation 1 pertanian jamur organik sterilisasi baglog jamur steamer boiler
persiapan proses sterilisasi baglog atau media tumbuh jamur

 

panen jamur tiram siap di kemas dan dipasarkan
panen jamur tiram siap di kemas dan dipasarkan

Proses pemanenan jamur dan pemeliharaan baglog jamur merupakan proses akhir dari rangkaian budidaya jamur yang sangat menentukan baik buruknya produktifitas baglog atau media tumbuh jamur. tidak sedikit rekan rekan petani jamur yang terlalu terfokus pada kualitas bibit jamur super ataupun komposisi media baglog jamur yang mumpuni, namun melupakan pentingnya masa pemeliharaan baglog. Selengkapnya

PANDUAN UNTUK PEMULA

Bisakah jamur beracun Amanita muscaria di konsumsi?

Assalamu’alaikum Wr.Wb.,

Sahabat rumaJamur, bagi kebanyakan orang mungkin jamur-jamur beracun seperti yang sangat kita kenal diantaranya Amanita Muscaria (fly agaric) memang benar-benar menakutkan. Coba saja kita baca salah satu kutipan yang saya ambil dari Wikipedia mengenai jamur ini.

Amanita-muscaria

“Amanita muscaria adalah jamur beracun yang termasuk ke dalam golongan basidiomycota.[1] Jamur ini memiliki warna yang bervariasi, mulai dari merah terang, jingga, kuning, hingga putih.[2] A. muscaria dapat ditemukan di berbagai daerah di seluruh dunia karena jamur ini mampu tumbuh di berbagai suhu, mulai dari suhu dingin seperti di kutub hingga daerah tropis sekalipun.[3] Namun, ciri khas dari jamur ini adalah adanya bercak-bercak putih di bagian kepala.[2] A. muscaria memang terkenal sangat beracun karena dalam 2-3 jam setelah menghirup jamur ini dapat terjadi diarevertigokomamuntah, dan beberapa efek lainnya.[4] Pada bagian tubuh buah dari jamur ini, terdapat senyawa asam ibotenat dan muscimol yang bersifat halusinogen dan psikoaktif. Senyawa tersebut dapat mempercepat mengganggu sistem sarafdenyut jantung, mulut kering, dan halusinasi.”

Laiknya bisa ular berbisa, jamur beracun seperti ini juga bisa-bisa tidak sekedar membuat orang yang memakannya mengalami diare atau muntah muntah, tapi efeknya bisa membuat koma hingga titik. SELENGKAPNYA