INFO PRODUK

Mushroom Growing Kit Media Tumbuh Jamur

Assalamu’alaikum Wr.Wb.,

mushroom growing kit mushroom cup media tanam jamur dalam kemasan topless media budidaya jamur rumajamur

Sahabat rumaJamur, kali ini saya dapet kiriman foto dari Ibu Dewi.  Orderan mushroom growing kit yang tadinya polos, setelah di permak jadi cakep beut. Mushroom kit ini bisa dipake buat souvenir nikahan, hari lahir, atau buat hiasan di meja ruang tamu atau cafe.
Selengkapnya

PANDUAN UNTUK PEMULA

MENJELAJAHI DUNIA JAMUR

Sahabat rumaJamur, artikel mengenai dunia perjamuran  di bawah ini tentu tidak dimaksudkan untuk dijadikan bahan referensi ilmiah ataupun sejenisnya melainkan hanya  ulasan umum untuk memperkenalkan kepada Sahabat sahabat, organisme seperti  apa  jamur ini.  Artikel selengkapnya

PANDUAN UNTUK PEMULA

Kegiatan Rutin Panen Jamur : galeri

Kegiatan rutin panen jamur di rumaJamur Cisarua Bandung Barat

 

rumah jamur usaha jamur bandung mushroom cultivation 1 pertanian jamur organik sterilisasi baglog jamur steamer boiler
persiapan proses sterilisasi baglog atau media tumbuh jamur

 

panen jamur tiram siap di kemas dan dipasarkan
panen jamur tiram siap di kemas dan dipasarkan

Proses pemanenan jamur dan pemeliharaan baglog jamur merupakan proses akhir dari rangkaian budidaya jamur yang sangat menentukan baik buruknya produktifitas baglog atau media tumbuh jamur. tidak sedikit rekan rekan petani jamur yang terlalu terfokus pada kualitas bibit jamur super ataupun komposisi media baglog jamur yang mumpuni, namun melupakan pentingnya masa pemeliharaan baglog. Selengkapnya

FUNGI FACT AND NEWS

Jamur : Wikipedia

Jamur

Jamur Shitake

Jamur atau cendawan adalah tumbuhan yang tidak mempunyai klorofil sehingga bersifat heterotrof. Ada yang uniseluler dan multiseluler. Tubuhnya terdiri dari benang-benang yang disebut hifa. Hifa dapat membentuk anyaman bercabang-cabang yang disebut miselium. Reproduksi dilakukan dengan cara vegetatif ada juga dengan cara generatif. Jamur menyerap zat organik dari lingkungan melalui hifa dan miseliumnya untuk memperoleh makanannya. Selengkapnya

FUNGI FACT AND NEWS

Jamur Tidak Termasuk Golongan Buah-buahan ataupun Sayuran

jenis jenis jamur konsumsiJamur di berbagai daerah memiliki nama atau sebutan yang berbeda beda. Ada yang menyebutnya cendawan, lapuk, kulat, kapang ataupun suung. Jamur sering kita temukan tumbuh di batang tumbuhan, di halaman rumah terutama di musim hujan, pada sisa sisa makanan yang sudah basi, dan di tempat-tempat yang lembab serta kaya zat organik. Oh jangan lupa, bahkan di tubuh kita sendiri yang barangkali kurang terawat seringkali “ditumbuhi” jamur yang sangat mengganggu karena bisa menyebabkan gatal atau iritasi kulit. Artikel selengkapnya